Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Garuda Mode Tempur, Timnas Indonesia Siap Lawan Jepang dan Arab Saudi

RCTI , Jurnalis-Kamis, 07 November 2024 |15:56 WIB
Garuda Mode Tempur, Timnas Indonesia Siap Lawan Jepang dan Arab Saudi
Timnas Indonesia siap melawan Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. (Foto: RCTI)
A
A
A

MENJELANG laga Kualifikasi Piala Asia 2026 Zona Asia melawan Jepang dan Arab Saudi, Timnas Indonesia dipastikan dalam kondisi siap tempur. Manajer Timnas Indonesia, Sumardji, menyatakan seluruh pemain dalam kondisi prima.

Ia menyebut Mees Hilgers juga akan bergabung di Jakarta pada 10 November.

Kini Timnas Indonesia tengah bersiap menghadapi dua pertandingan penting di Grup C, yang akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, pada 15 dan 19 November mendatang.

Timnas Indonesia

Kehadiran Mees Hilgers, bek yang tengah bersinar di Liga Belanda bersama FC Twente, sangat dinantikan oleh para pendukung Garuda.

(Rivan Nasri Rachman)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita TV Scope lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement