Aksi Petugas Dishub Mirip Spider-Man saat Berusaha Hentikan Kendaraan di Depok

Tim iNews TV, Jurnalis
Jum'at 10 Januari 2025 13:18 WIB
Aksi petugas Dishub mirip Spider-Man saat berusaha hentikan kendaraan di Depok. (Foto: RCTI)
Share :

DEPOK – Aksi heroik seorang petugas Dinas Perhubungan (Dishub) di Jalan Raya Bogor, Depok, terekam dalam video amatir yang viral di media sosial. Dalam rekaman tersebut, terlihat petugas yang 'nyangkut' di depan kendaraan yang melaju kencang dan berusaha memberhentikannya.

(Tuty Ocktaviany)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Tvscope lainnya